aku ingin berada dititik yang sama
menyatukan asa dalam tawa
menjaga hati saat duka menyapa
walau jauh kini kita
aku ingin percaya selalu
setia ku jaga untuk mu
aku ingin kamu juga begitu
hingga tiba kita di peraduan hati
yang selama ini kita cari
.ristaniarilyas
Tidak ada komentar:
Posting Komentar