Selasa, 03 Juni 2014

Rindu dia

lihat embun dibalik gunung itu, jernih dan menyejukkan
lihat dipantai itu ada ombak berderuh menenangkan
matahri itu tak begitu cerah, tapi cukup menghangatkan
rasakan ada angin yg sama berbisik ditelinga kita, ada satu kata tak terungkap
aku rindu

aku rindu dia dengan suara manja nya
rindu dia dengan alunan lagu lagu manis nya
rindu dia dengan senyum hangatnya
rindu dia dengan tawa renyah nya
rindu dia yang ada disana

Tidak ada komentar:

Posting Komentar